Tuesday, October 8, 2013

Ciri - Ciri Dan Indikasi Kerusakan Hard Disk

Hard Disk Hang
Ciri - Ciri Dan Indikasi Kerusakan Hard Disk -Hard disk merupakan hardware pada sebuah laptop yang befungsi untuk menyimpan data, untuk data pribadi kita atau pun sortware atau system yang digunakan, jadi hard disk merupakan komponen vital dalam sebuah komputer atau laptop, sehingga jika hard disk rusak maka komputer tidak akan bisa digunakan dan yang paling berbahaya adalah ketika hard disk rusak dan didalamnya ada file - file sangat penting, sehingga sebelum harddisk rusak tidak bisa digunakan maka harus mengetahui indikasi atau ciri - ciri hard disk rusak. untuk Ciri - Ciri Dan Indikasi Kerusakan Hard Disk sebagai berikut:

  1. Pada saat laptop dinyalakan biasanya pas windows mulai start akan terjadi blue screen ada pesan "UNMOUNTABLE_BOOT_VOLUME" dan  “WINDOWS\SYSTEM32\CONFIG\SYSTEM”, semua pesan-pesan diatas mengindikasikan masalah filesystem. kadang-kadang bisa diperbaiki, namun indikasi seperti pesan-pesan diatas 50% mengindikasikan bahwa hard disk rusak.
  2. Ktika laptop di start mau nyala tapi setelah pada layar WINDOWS XP muncul dan loading terus-menerus, hal ini mengindikasikan bahwa hard disk rusak
  3. Begitu laptop distart dan ada pesan mengenai sound card, dan ada perintah untuk diklik. dan juga kadang sound card tidak dapat mengeluarkan suara meskipun sudah diinstal, ini berarti Hard disk rusak, perlu diganti
  4. Ketika windows mau booting tapi setelah beberapa saat ada pesan (biasanya screen berwarna hitam) SMART tes gagal.maka hal perlu nda lakukan adalah segera membackup data anda agar nanti tidak hilang pada waktu Hard disk rusak.
Maka dengan mengetahui Tips Dan Trick untuk  ciri - ciri atau indikasi kerusakan hard disk kita bisa menyelamatkan data kita terlebih dahulu dengan cara memindahkan ke hard disk lainnya, sehingga tidak akan terjadi kejadian yang fatal.itulah beberapa Ciri - Ciri Dan Indikasi Kerusakan Hard Disk semoga bermanfaat.

5 comments:

Unknown said...

hard disk merupakan komponen vital dalam sebuah komputer atau laptop. Sangat komplet tutorialnya pak. terimakasih. semoga blognya tambah rame. Maaf Numpang promo pak kali aja ada yang cari 'service komputer panggilan surabaya' . terimakasih pak admin.

Unknown said...

Min mau tanya
Kalo lampu indikator laptop mati nyala mati nyala tapi layarnya tetep mati, itu kenapa ya ?

Fla said...

artikelnya ini membantu gan
Pes 2017 Offline

Fla said...

suka aku artikel ini
Gabung Sub Film

Unknown said...

Thanks banget ya kak


Paket Internet im3 Murah
Mata Merah
Download Video Youtube
Screenshot di Komputer
Tempat Duduk Pesawat

Post a Comment

 
Design by Free WordPress Themes | Bloggerized by Lasantha - Premium Blogger Themes | Laundry Detergent Coupons